PELATIHAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA NEGLASARI, BOGOR
DOI:
https://doi.org/10.59134/sinergi.v5i01.297Keywords:
Pengelolaan sampah, pilah sampah, anorganik, organikAbstract
Sampah akan menjadi masalah jika tidak dikelola dengan baik. Desa Neglasari merupakan salah satu desa di kecamatan Dramaga Bogor. Warga belum mengelola sampah dengan baik, bahkan tempat pembuangan akhir belum ada. Tim Pengabdian pada Masyarakat USNI melakukan sosialisasi dan pelatihan pengelolaan sampah dengan cara memilah sampah. Sampah rumah tangga dipilah menjadi sampah organik dan sampah anorganik. Sampah yang sudah dipilah dapat mempunyai nilai lebih untuk pengelolaan lebih lanjut.
Downloads
Published
2023-07-04
How to Cite
Sapta Dewi, Y., hayati, N., Setiadi, E. ., Nursari, S., & Syahputra, Y. (2023). PELATIHAN PENGELOLAAN SAMPAH RUMAH TANGGA DI DESA NEGLASARI, BOGOR. JURNAL SINERGI, 5(01), 1–6. https://doi.org/10.59134/sinergi.v5i01.297
Issue
Section
Articles